hohohohoho,,, mungkin pengaruh jomblo dan malam minggu *eh uda pagi ya*, aku nonton lagi dorama ini untuk yang kesekian kalinya.. kalo kamu punya pasangan, sangat tidak diwajibkan nonton dorama ini, krn bisa membuat perang dunia kesekian. tp kalo kamu jomblo, silahkah,, tp ada baiknya jangan deh, krn bisa bikin kita mimisan! ahahahaha uuda deh jgn byk cerita langsung aja ya ini profil n reviewnya,,,
- TV Show: Absolute Boyfriend
- Romaji: Zettai Kareshi
- Japanese: 絶対彼氏 完全無欠の恋人ロボット
- Director: Hijikata Masato, Genta Sato, Manabu Kitagawa
- Writer: Yu Watase (manga), Rika Nezu, Rei Fumishima, Junpei Nihei
- Network: Fuji TV
- Episodes: 11
- Release Date: April 8, 2008 - June 24, 2008
- Runtime: (Tuesdays) 21:00 - 21:54
- TV Ratings: 13.2%
- Language: Japanese
- Country: Japan
Kronos heaven adalah sebuah perusahaan Robot yang sedang mengembangkan Robot Pacar untuk cewek-cewek yang tdk berpengalaman dlm cinta, Namikiri-san bertemu dengan Riiko dan ia mengatakan akan merubah kehidupan Riiko, cewe lugu pilihan namikiri-san ini pun dibawa ke perusahaan KH dan diberi pertanyaan2 ttg pacar idealnya. beberapa hari kemudian, scr mengejutkan riko dapat kiriman barang berupa robot, cara menghidupkannya dengan ciuman *kayak putri salju*, tp setelah dicium, robot itu blm bereaksi, krn uda telat dia pun pergi ke kantornya dgn buru2. sesampainya di rumah kembali, riiko bingung dgn keadaan rumahnya yg bersih,, tiba2 lelaki tanpa pakaian muncul dr kamarnya yang membuatnya panik dan melemparnya dgn panci, lalu lelaki itu memperkenalkan diri sbg pcr, namikiri-san datang utk menjelaskan bahwa robot itu dipinjamkan secara gratis selama 5 hari sebagai bahan penelitian sementara.
awalnya riko menolak keberadaan robot ini, bahkan dia berperilaku tdk baik padanya, ia bahkan mengembalikannya sebelum waktunya, ttp krn kebaikan hati naito yg menolong riiko di saat terdesak, rikopun mulai tersentuh bahkan ia memberi nama naito (knight) yang berarti pahlawan dalam bahasa jepang. bahkan akhirnya ia sampai rela membeli naito dengan cicilan 70tahun ^^,, tapi mungkin krn naito ini robot, dia tetap tdk menjawab cintanya naito meskipun berulang2 naito mengatakan "riko, aishiteru" namun, lama kelamaan tanpa dia sadari keberadaan naito sangat berarti baginya. endingnya sedih,,, TT-TT tp memang begitulah kenyataannya,, nggak mngkin robot bs bersatu dgn manusia kan??
kurang lbh begitulah ceritanya, kalo mau lengkapnya lbh baik nonton,, ^^ krn saya krg bs cerita, kalo mau diceritakan bisa2 blognya yang teler, ok!
ada banyak karakter di cerita ini yg berhubungan dgn kedua karakter utama naito dan riiko. ada shoshi, bos riiko yang menyukai riiko. mika, sahabat riiko yang menusuk dr belakang. oyasan, bibi kosan riiko yg ngefans cowo2 ganteng termasuk naito. dll..
mungkin ini dorama yang akan terus melekat di htiku, bukan hanya karena diperankan hayami mokomichi, tetapi krn ceritanya yang bagus, lucu, dan menarik. ^^ oya zettai kareshi ini berdasarkan komik berjudul sama karyanya watase yuu, meskipun sama dengan komiknya yang full of fanservice tapi banyak yang berbeda, misalnya dalam komik riiko dkk masi sma, sdgkn riiko di dorama udah kerja, trus, dlm komiknya banyak adegan2 18+ sedangkan di dorama nggak bnyk, pas ttau komik zettai kareshi dijadikan dorama aku pikir bakalan sama dengan komiknya, ternyata nggak! kalo aku di suruh milih bgsan mana, aku akan milih doramanya.. ^^
source: dvd zettai kareshi, manga zettai kareshi 1-6, google, wikipedia
Tidak ada komentar:
Posting Komentar