blog ini dalam masa memperbaiki diri,, silahkan kasi kritik dan sarannya demi kemajuan kita bersama ^^ trus jangan lupa di follow ya,,

Minggu, 17 April 2011

面白い、おかしい、へん (omoshiroi, okashii, hen)

ketiga kata diatas memiliki arti yang hampir sama, namun ada sedikit perbedaan yang membuat para pembelajar bahasa Jepang mungkin bingung jika tidak dijelaskan lebih terperinci. disini saya menjelaskan sesuai dengan yang diajarkan oleh sensei saya tanpa ada pengurangan, tetapi mungkin ada penambahan, yang saya dapatkan dari luar mata kuliah.

面白い(omoshiroi):  bisa diartikan suatu hal yang menarik hati, keadaan yang menyenangkan yang menimbulkan tawa (bukan suatu hal yang negatif), biasanya digunakann untuk situasi keadaan itu berlangsung dan bukan digunakan untuk orang.
cth: 彼の研究のテーマはなかなか面白いです。
       Kare no kenkyuu no tema wa nakanaka omoshiroi desu.
       (tema penelitiannya sangat menarik)

おかしい(okashii):  -mengungkapkan perasaan yang membuat tertawa, lucu dan menyenangkan, digunakan untuk orang.
                               -digunakan untuk hal yang aneh, lucu dan tidak biasa, lain dari biasanya, lain dari yang lain atau tidak normal (bukan hanya untuk orang, bisa juga untuk benda).
Cth: -食べすぎて、伊がおかしいです
       Tabesugite, i ga okashii desu.
       (karena kebanyakan makan, perutnya aneh)
       -彼女は身ぶりで、大げさで、見ているとおかしくてたまらないです。
       Kanojo wa miburi de, ōgesa de, mite iruto okashikute tamaranaidesu.
       (Dia gerakan tubuhnya berlebihan, tapi lama dilihat menarik.)

へん(hen):    mengungkapkan keadaan yang lain, yang berbeda dari kebiasaan termasuk perasaan yang tidak menyenangkan .
Cth:車はへんですね。
       Kuruma wa hen desune.
       (Mobilnya aneh ya.)
Type text or a website address or translate a document.

4 komentar:

  1. nao san,...
    bukankah berbeda antara omoshiroii dengan hen dan okashii?..
    omoshiroii lebih ke sesuatu yang menyenangkan sedangkan hen dan okahii wlo pun berbeda namun ke memiliki arti yang sama dengan aneh?..

    BalasHapus
  2. ooh jadi omoshiroi seperti menarik gtiu ya .. sip thanks

    BalasHapus
  3. okashi juga bisa diartikan permen makanya sering bingung

    BalasHapus